Minimal S1 di bidang Marketing, Komunikasi, Bisnis, atau Design Grafis.
Pengalaman 3 tahun di bidang Digital Marketing dan memiliki pengalaman mengelola E-Commerce & Sales minimal 2 tahun.
SEO & SEM: Memahami strategi optimasi mesin pencari (Google, Bing) dan paid advertising (Google Ads, Meta Ads).
Social Media Marketing: Mengelola konten dan iklan di Instagram, Facebook, TikTok, LinkedIn, dll.
Content Marketing: Bisa membuat dan mengelola konten untuk blog, email marketing, dan media sosial.
Data Analytics: Menguasai Google Analytics, Meta Business Suite, dan tools lain untuk menganalisis performa kampanye.
Email Marketing & CRM: Pengalaman menggunakan Mailchimp, HubSpot, atau platform CRM lainnya.
Copywriting & Desain Dasar: Mampu menulis copy yang menarik dan memahami desain dasar menggunakan Canva, Photoshop atau Adobe Illustrator.
Platform Sales Online: Memiliki keahlian dan pemahaman dalam bidang market place, e-commerce dan aplikasi penginapan.
Kreatif dan inovatif dalam strategi pemasaran.
Kemampuan analitis dan problem-solving yang baik.
Mampu bekerja dalam tim dan memiliki komunikasi yang baik.
Up-to-date dengan tren digital dan algoritma platform.
Terbiasa kerja dengan deadline dan timeline.
Mengembangkan strategi pemasaran Digital yang mendukung tujuan untuk meningkatkan awareness, edukasi pasar dan juga mendorong penjualan dari semua platform Digital untuk bisnis E-Commerce & Properti.
Tugas dan tanggung jawab:
- Bertanggung jawab mengelola marketing campaign di semua platform yang sesuai, termasuk menentukan kualitas konten, menentukan target audiens, dan mengoptimalkan iklan, mulai dari Market Place, Tik Tok, Google Ads, Facebook Ads, Shopee Ads, Lazada ads hingga Instagram dan YouTube secara efektif.
- Mengelola dan mengoptimalkan media sosial yang dimiliki.
- Merencanakan, membuat dan mengelola konten yang menarik di platform Media Sosial (IG, Tiktok, FB) untuk meningkatkan engagement dan followers.
- Up-to-date dengan tren digital terbaru, seperti platform baru, perubahan algoritma, atau fitur baru di media sosial.
- Mengembangkan dan melakukan strategi pemasaran digital yang inovatif untuk mencapai target penjualan di E-Commerce dan di Property.
- Bekerja sama dengan platform online seperti (Gomart, Grabmart) dan Aplikasi Penginapan (Airbnb, Tiket.com, Travel Agent, dll) untuk meningkatkan sales.
- Menerapkan dan mengembangkan strategi pemasaran influencer yang menarik dan relevan dengan bisnis Perusahaan.
- Mampu menganalisa data dan metrik digital campaign serta dapat mempresentasikannya dengan baik.
- Membuat dan mengawasi Report Sales Ecommerce & Sales Online.
- Mengawasi team Live Streaming agar dapat berjalan dengan lancar dan menarik.
- Memahami pengaturan settingan fitur Live Streaming dan memantau engagement rate hariannya.
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
- Berapa gaji bulanan yang kamu inginkan?
- Kualifikasi mana yang kamu miliki?
- How many years' experience do you have as a Digital Marketing Role?
- Berapa tahun pengalaman kerjamu di bidang digital marketing?
- Apakah kamu memiliki pengalaman dalam Search Engine Optimisation (SEO)?
- Apakah kamu berpengalaman dalam Search Engine Marketing (SEM)?
- How many years' experience do you have as an eCommerce Developer?
- How many years' experience do you have as a Live Streaming Operator?