Enable job alerts via email!

Sales Management Automotive

PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk

Banten

On-site

IDR 100.000.000 - 200.000.000

Full time

19 days ago

Generate a tailored resume in minutes

Land an interview and earn more. Learn more

Start fresh or import an existing resume

Job summary

Sebuah perusahaan terkemuka di sektor pembiayaan Indonesia mencari individu dengan pendidikan minimal S1 di Marketing atau Business Management untuk posisi yang berfokus pada analisis data, peningkatan proses bisnis, dan dukungan terhadap tim digital dan telemarketing. Anda akan berperan penting dalam mengoptimalkan kinerja produk dan meningkatkan pencapaian booking.

Qualifications

  • Pendidikan minimal S1 jurusan Marketing, Business Management, atau sejenisnya.
  • Memiliki inisiatif dalam bekerja dan mampu bekerja sama dalam tim.
  • Menguasai Ms. Office, terutama Ms. Excel.

Responsibilities

  • Mengolah data dan memonitoring pencapaian produk secara berkala.
  • Berkoordinasi dengan tim terkait performa dan bisnis.
  • Mengorganisir dan memonitor implementasi program peningkatan proses bisnis.

Skills

Inisiatif
Timwork
Analisis Data
Komunikasi
Problem Solving

Education

S1 jurusan Marketing
S1 jurusan Business Management

Tools

Ms. Office
Ms. Excel

Job description

Job Description

  • Mengolah data dan memonitoring pencapaian produk secara mingguan, bulanan, kuartalan, dan semester termasuk mengidentifikasi efektivitas dari paket, produk, dan pricing yang dijalankan di cabang sehingga dapat merekomendasikan perbaikan atau perubahan proses booking, budget, dan lainnya.
  • Berkoordinasi dengan tim channel, product, digital, dan telemarketing terkait dengan performa, proses bisnis, dan pencapaian booking.
  • Mengorganisir dan memonitor implementasi program-program terkait peningkatan proses bisnis untuk meningkatkan pencapaian booking di Cabang, Area, dan Regional.
Minimum Qualifications
  • Pendidikan minimal S1 jurusan Marketing, Business Management, atau sejenisnya.
  • Memiliki inisiatif dalam bekerja dan mampu bekerja sama dalam tim.
  • Menguasai Ms. Office, terutama Ms. Excel.
  • Memiliki kemampuan mengolah, menyajikan, dan menganalisa data dengan baik.
  • Terampil dalam problem solving dan pelaporan.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan mudah beradaptasi di lingkungan baru.

Banking & Financial Services - Lebih dari 10.000 karyawan

PT BFI Finance Indonesia Tbk (BFI Finance) adalah salah satu pelopor di sektor pembiayaan di Indonesia. Didirikan pada tahun 1982, BFI Finance dikenal memiliki jaringan luas, didukung oleh lebih dari 200 outlet pembiayaan di seluruh provinsi. Pada tahun 1990, perusahaan ini menjadi salah satu multifinance pertama yang mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya (sekarang IDX), dengan kode saham BFIN.

Alamat email kamu

Get your free, confidential resume review.
or drag and drop a PDF, DOC, DOCX, ODT, or PAGES file up to 5MB.