Kualifikasi :
1. Pendidikan min. S1 Teknik.
2. Berpengalaman di industri fabrikasi umum/alat berat selama 3 tahun.
3. Mahir mengoperasikan AutoCAD, Solid Works.
4. Mahir dalam menguraikan gambar dan membaca gambar teknik.
5. Terbiasa melakukan Kaizen untuk meningkatkan produktivitas dan 5S.
6. Memiliki pengetahuan tentang sistem manajemen mutu.
7. Memiliki pengalaman membuat SOP.
8. Bisa bergabung secepatnya.
Jobdesk :
1. Perencanaan Produksi
2. Pengendalian Persediaan.
3. Melakukan pemantauan terhadap stok material, WIP, dan produk jadi secara berkala dengan kegiatan Stock Opname.
4. Koordinasi dengan department lain untuk memastikan ketersedian material dan memastikan proses produksi berjalan sesuai rencana.
5. Improvement / Kaizen.
6. Melakukan inspeksi kualitas secara berkala untuk memastikan produk sesuai dengan gambar.
7. Menganalisis data kualitas untuk mengidentifikasi akar penyebab masalah dan melakukan tindakan perbaikan.
8. Membuat inspection report untuk setiap project.
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
Kami Perusahaan PMA Jepang yang bergerak di bidang Steel Processing & Manufaktur Excavator Attachment, beralamat di Kawasan Greenland International Industrial Center Blok AF No. 7 Cikarang Pusat.
Manfaat dan keuntungan: BPJS Kesehatan, BPJS Ketenagakerjaan, Katering.