Enable job alerts via email!
Boost your interview chances
Create a job specific, tailored resume for higher success rate.
A leading distribution company in Tangerang is seeking a Warehouse Supervisor to oversee warehouse operations, ensure compliance with standards, and enhance efficiency. The ideal candidate will have a strong background in logistics and team management, with at least 3 years of relevant experience. Join us for a challenging and rewarding career with opportunities for growth and development.
Teliti, Tangguh, dan Suka Tantangan?
Mengapa Bergabung dengan Kami?
Tidak Perlu Stuck di Satu Rutinitas!
Karena setiap hari selalu ada tantangan baru yang membuatmu berkembang.
Annual Reward Trip
Berprestasi? Siap-siap liburan gratis bareng tim!
Training & Pengembangan Diri
Kamu berkembang, perusahaan juga ikut maju.
Mengawasi dan mengkoordinasikan aktivitas gudang, termasuk penerimaan, penyimpanan, pengumpulan, dan pengiriman barang dengan efisien.
Memastikan kepatuhan terhadap prosedur dan protokol operasional gudang yang ditetapkan untuk menjaga standar kualitas dan keamanan yang tinggi.
Menganalisis dan melaporkan data operasional gudang, mengidentifikasi peluang untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas.
Berkoordinasi dengan tim logistik dan manajemen rantai pasokan untuk memastikan pengiriman tepat waktu dan penanganan barang yang efektif.
Memastikan kepatuhan terhadap semua peraturan dan undang-undang yang berlaku terkait dengan aktivitas gudang dan pengiriman.
Keterampilan, Kualifikasi, dan Pengalaman yang Dibutuhkan
Minimal Diploma atau gelar sarjana di bidang Manajemen Logistik, Manajemen Rantai Pasokan, atau disiplin ilmu terkait.
Memiliki setidaknya 3 tahun pengalaman kerja dalam pengawasan gudang atau pengiriman di industri manufaktur, transportasi, atau logistik.
Memahami proses dan prosedur operasi gudang yang efisien, termasuk manajemen persediaan, pemrosesan pesanan, dan pengiriman.
Pengalaman dalam mengelola tim dan memotivasi staf untuk mencapai target operasional.
Kemampuan analitis yang kuat untuk mengidentifikasi area perbaikan dan mengimplementasikan solusi yang efektif.
Terampil dalam menggunakan teknologi dan sistem manajemen pergudangan/rantai pasokan.
Kemampuan komunikasi yang baik, baik tertulis maupun lisan, untuk berinteraksi dengan berbagai pemangku kepentingan.
Memiliki pemahaman yang kuat tentang peraturan dan standar industri yang relevan.
Penempatan: Cipondoh, Tangerang.
Tentang PT Tandoox Global Indonesia
PT Tandoox Global Indonesia adalah perusahaan distribusi produk kebersihan dan perlengkapan industri, termasuk wipes, absorbent, spill kit, dan perlengkapan keselamatan. Merek utama kami, SABER, telah memenuhi standar industri dan sertifikasi halal, serta Reion+ untuk produk kebersihan rumah tangga dan HORECA. Berdiri sejak 2017, kami terus berkembang dengan komitmen memberikan pelayanan cepat, tanggung jawab, dan profesionalisme. Dengan jaringan distribusi luas, kami melayani berbagai sektor industri di seluruh Indonesia, termasuk pertambangan, logam, dan makanan. Kami berfokus pada keberagaman, kolaborasi, dan perbaikan berkelanjutan untuk mencapai keunggulan.
Jika Anda tertarik dengan peluang yang menantang dan penuh arti ini, lamar sekarang!
Lamaran Anda akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
Untuk membantu mempercepat proses, harap tambahkan informasi yang menunjukkan bahwa iklan ini tidak menipu, menyesatkan, atau diskriminatif.
Apa manfaat menjadi Supervisor Gudang?