Overview
Kami adalah perusahaan brand small kitchen appliances & home living yang sedang berkembang pesat di pasar Indonesia. Dengan fokus pada gaya hidup sehat yang berkualita tinggi, kami berkomitmen menghadirkan inovasi yang membantu masyarakat hidup lebih sehat setiap hari.
Menetapkan dan mencapai target penjualan bulanan di seluruh platform (Shopee, Tokopedia, TikTok Shop, dll).
Responsibilities
- Mengelola strategi promosi, campaign, dan aktivitas live streaming untuk mendorong traffic & konversi.
- Berkoordinasi dengan tim konten, iklan, dan customer service untuk memastikan campaign berjalan efektif.
- Membuat dan mengontrol SOP serta KPI untuk seluruh tim online sales.
- Menganalisis data penjualan dan ROI campaign untuk mengidentifikasi peluang peningkatan performa.
- Menyusun laporan mingguan dan bulanan terkait pencapaian penjualan, KPI, dan rekomendasi perbaikan.
- Bekerja sama dengan tim branding, sosmed & digital marketing team untuk mendorong produk-produk unggulan.
- Menganalisis data penjualan dan memberikan hasi analisa yang dapat ditindaklanjuti (actionable insights) untuk peningkatan performa.
Qualifications
- Pendidikan minimal S1 (semua jurusan, lebih disukai Marketing/Business/Manajemen).
- Punya pengalaman dan koneksi dalam bidang affiliate, MCN dan live streaming.
- Terbiasa menggunakan data dan laporan dashboard (Seller Center, Business Suite, Ads Manager) untuk mengambil keputusan.
- Memiliki kemampuan komunikasi dan koordinasi lintas tim yang baik.
- Berorientasi pada target, data-oriented, detail-oriented, dan proaktif mencari solusi.
Application Requirements
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
- Berapa gaji bulanan yang kamu inginkan?
- Kualifikasi mana yang kamu miliki?
- How many years' experience do you have as a Performance Manager?
- Apakah kamu bersedia menjalani pemeriksaan latar belakang prakerja?